Bagikan Kode VCB Mu Dapat Untung Dari User yang Kamu Rekomendasikan.
Spesifikasi Produk
Rak Dinding Ambalan
• Bahan kayu jati belanda yang 100?ru. Bukan menggunakan bahan kayu bekas atau kayu ex-palet seperti pada umumnya.
• Finishing menggunakan Tacosheet untuk yang berwarna. Untuk natural finishing menggunakan melamine gloss
• Kebetelan kayu 2cm sangat tebal kokoh & tidak mudah patah.
• Lebar tatakan barang 12 Cm. Diluar sana rata-rata 10 cm. Dengan 12 Cm kamu bisa menaruh hiasan / barang lebih leluasa.
• 1 Set rak ambalan mendapatkan 3 pcs yang berukuran 40, 30 & 20.
• Hasil sangat rapi dan sangat detail, bisa dibandingkan dengan produk lain atau bahkan produk dari brand besar seperti informa / ikea.
• Tahan air dengan lapisan furniture kayu terbaik!
• UPDATE : Perekat menggunakan polymeric material yang mengandung urethane. Molekul ini merupakan perekat kayu yang sangat kuat bahkan lebih keras dari kayunya.
GARANSI 100% GANTI BARU.
100% Diganti baru jika kamu menerima barang ini dalam kondisi patah akibat pengiriman / ekspedisi, dengan syarat melapor / chat ke kami dengan menyertakan video unboxing produk kamu, bukan malah memberikan review di toko kami. Jika kamu memberikan review toko kami karena menerima barang patah karena pengiriman / ekspedisi, maka itu artinya kamu rela untuk rugi & kami tidak akan mengganti baru barang yang telah patah karena pengiriman.
-----
Semua produk di toko kami di produksi menggunakan bahan kayu GRADE A yaitu kayu jati belanda yang 100% kondisi baru ( bukan kayu bekas / blockboard / plywood dan bukan triplek yang di lapis lapis seperti yang ada di pasaran atau di toko sebelah ). Kami menebang pohon jati belanda sendiri, kemudian masuk dalam proses pengeringan lalu di produksi menjadi sebuah produk yang menawarkan KUALITAS.
**Apa kamu rela mengabaikan kualitas hanya karena mungkin di toko sebelah lebih murah cuma ribuan perak? Lebih baik coba kamu baca dulu deh spesifikasi produknya**
Spesifikasi Produk
Rak Dinding Ambalan
• Bahan FULL kayu jati belanda yang 100?ru. Bukan menggunakan bahan kayu bekas atau kayu ex-palet seperti pada umumnya. Yang beredar di pasaran menggunakan triplek / plywood /
blockboard dan sejenisnya sehingga bentuk tidak kokoh dan elegan, mudah rapuh dan penyok. silahkan lihat pada photo detail produk untuk perbandingan kualitas produk kami di banding yang lain.
• Finishing dengan melamine gloss untuk memberi kesan elegan pada tekstur permukaan produk
• Kebetelan kayu FULL BALOK Kayu jati belanda 2cm. Tanpa rongga, sangat tebal kokoh & tidak mudah patah. Yang ada dipasaran / di toko sebelah tidak full balok dan malah di buat rongga
dengan triplek / plywood / blockboard, kamu bisa cek sendiri spesifikasi produk di toko lain ,dan bandingkan dengan spesifikasi produk kami.
• Lebar tatakan barang 12 Cm. Sangat leluasa untuk menaruh barang / hiasan di atas rak.
• 1 Set rak ambalan mendapatkan 3 pcs yang berukuran 40, 30 & 20. Kamu juga bisa membeli satuan.
• Didalam paket sudah termasuk besi tanam & fischer untuk memasang rak dinding ambalan di tembok ruangan / rumahmu.
• UPDATE : Perekat menggunakan polymeric material yang mengandung urethane. Molekul ini merupakan perekat kayu yang sangat kuat bahkan lebih kuat dari kayunya.
Kenapa harus beli di toko BOSONLINE
• Produk rak dinding ambalan kami dibuat dengan bahan full kayu jati belanda tanpa rongga. Bukan menggunakan bahan yang gampang rapuh & penyok seperti MDF / plywood / blockboard / triplek yang di lapis lapis seperti yang dijual di pasaran. ( Kamu bisa cek spesifikasi di toko sebelah dan bandingan dengan spesifikasi produk di toko kami. )
• Packing sangat aman dengan dus press tebal berlapis lapis, dan setiap sisi & siku di tambah lapisan dus berlapis untuk mengamankan bentukan setiap siku, tidak goyang & aman dari benturan ekspedisi.
• Garansi 100% di ganti baru jika anda menerima barang yang patah akibat pengiriman. Syaratnya mohon sertakan video saat unboxing dan tidak memberikan review dulu pada toko kami. Jika kamu memberikan review karena patah saat pengiriman, itu artinya kamu rela merugi 100?n kami tidak mengganti barang dengan yang baru.